Arlodji Swiss Solid Silver 1928 -SOLD-

Diposting oleh Unknown on Selasa, 01 Januari 2013






































Ini Arloji Ukuran Hetero, sekitar 30-mm dimana umumnya bukan ukuran favorite kolektor akan tetapi Jam ini sedikit agak istimewa , karena merupakan Arlodji peralihan dari Jam Kantong menjadi Jam Tangan yang mulai populer pada masa itu. Modelnya Arlodji, tetapi untuk Mesin , Ukuran dan bentuknya masih Khas desain Jam Kantong . Tutup Kaca dan Bagian Mesin menggunakan Engsel . 


.


Casingnya dipenuhi Ukiran Art deco , berbahan Perak Solid 925. Mesinnya menggunakan bahan yang biasa disebut "High-Grade Metal". Jam ini Tanpa Merk hanya tertulis Buatan Swiss saja. Pada bagian mesin tertera tulisan "Swiss Made EW, Fifteen Jewels Two 2 Adjustment"


.


Dial terbuat dari plat bertexture ( tidak terlalu jelas di Photo ) Kaca terbuat dari Mika, Jarum serta crown masih Asli bawaannya. Mesin kadang berhenti tapi bila digerakan kembali normal, hanya perlu servis ringan  karena sudah beberapa lama tidak saya servise rutin.






-SOLD-

{ 0 komentar... read them below or add one }

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...